Nasional

Bencana Iklim Itu Nyata, Masalah Pangan Masa Depan Akan Terjadi, “Ngeri, Kita Harus Hati-Hati”

Pemerintah Indonesia tengah dihadapkan pada kecemasan tinggi terhadap berbagai tantangan dan ancaman bencana iklim yang berpotensi muncul akibat klaim change dunia, sehingga akan berdampak terhadap masalah ketahanan pangan di masa akan datang. Hal ini disampaikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian Inflasi 2024 di Istana Negara yang juga berlangsung secara daring, Jumat, 14 Juni 2024. Menurut Jokowi, penting untuk meningkatkan kewaspadaan ...

Read More »

Banjir Produk Impor Jadi Biang Kerok PHK Massal Industri Tekstil Lokal

Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) massal yang terjadi di industri tekstil dan produk tekstil (TPT) lokal, disebabkan karena bisnis tidak berjalan setelah gempuran produk impor dalam skala besar. Para pengusaha mengeluhkan kebijakan Kementerian Perdagangan yang mengeluarkan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024. Mereka menganggap aturan tersebut sebagai biang kerok dari relaksasi barang impor produk TPT, khususnya pakaian jadi. Ketua Umum Asosiasi ...

Read More »

Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024, Klaster Filantropi Lingkungan Hidup dan Konservasi Tanam Pohon Serentak di 18 Provinsi di Indonesia

Dalam tataran global, Perserikatan Bangsa-Bangsa mencanangkan UN Decade Ecosystem Restoration 2021-2030. UN Decade Ecosystem Restoration adalah seruan untuk perlindungan dan pelestarian ekosistem di seluruh dunia untuk kepentingan manusia dan alam. Hal ini bertujuan untuk menghentikan laju degradasi ekosistem dan memulihkannya untuk mencapai tujuan global. Dengan ekosistem yang sehat, dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat, mitigasi dan adaptasi perubahan iklim, serta mengurangi ...

Read More »

Didik Farkhan Alisyahdi: di Manapun Kita, Harus Punya Legacy Inovasi

BUKITTINGGIPOS.COM – Didik Farkhan Alisyahdi bukan nama baru di dunia kejaksaan. Dengan prinsip yang kuat, ia telah mencatat berbagai prestasi gemilang sepanjang karirnya. Sejumlah inovasi berhasil ia torehkan, menjadikannya sosok yang diperhitungkan di bidang ini. Meskipun awalnya terdorong oleh orang tua untuk beralih menjadi jaksa, keputusan tersebut ternyata mengubah nasib hidupnya. Didik menyadari bahwa pengalamannya sebagai wartawan bukanlah sia-sia, melainkan menjadi bekal ...

Read More »

Cukai Rokok Kemungkinan Besar Naik di 2025

Cukai rokok besar kemungkinan akan mengalami kenaikan pada tahun 2025. Termasuk rokok elektrik. Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan bahwa adanya potensi kenaikan tarif cukai rokok ini, sebagai bagian dari upaya intensifikasi Cukai Hasil Tembakau (CHT). Dirjen Bea dan Cukai, Askolani, menyatakan bahwa pihaknya telah mendapatkan persetujuan untuk menyesuaikan tarif cukai rokok pada tahun 2025. “Kami sudah mendapat ...

Read More »

Selebgram RI Ditangkap Polisi Arab Saudi, Diduga Jual Visa Haji Ilegal

Seorang selebgram asal Indonesia ditahan oleh pihak keamanan Kerajaan Arab Saudi karena diduga mempromosikan dan menjual visa haji ilegal. Hal ini dikonfirmasi oleh Konsul Jenderal RI di Jeddah, Yusron B. Ambary. “Yang bersangkutan sudah ditahan oleh petugas keamanan,” ujar Yusron di Jeddah, Arab Saudi, Jumat. Yusron menyatakan ada jamaah yang menjadi korban dari selebgram tersebut. Saat ini, pihak KJRI sedang ...

Read More »

Jenazah Mayor Purn Suwanda Dibawa Keluarganya Usai Identifikasi

Jenazah Mayor Purn Suwanda, korban kecelakaan pesawat di Jalan Lapangan Sunburst, BSD, Serpong, telah dibawa ke Cirebon, Jawa Barat, untuk dimakamkan oleh keluarganya. Sebelumnya, jenazah Suwanda telah diidentifikasi oleh tim forensik RS Polri Kramat Jati, Jakarta Timur, pada Senin dini hari. Dua jenazah lainnya, yakni pilot Pulung Darmawan dan teknisi Farid Ahmad, masih berada di RS Polri untuk proses identifikasi. ...

Read More »

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel Milik Indonesia Flying Club, Tewaskan 3 Orang

Sebuah pesawat dari Indonesia Flying Club jatuh di Kawasan Lapangan Sunburst, Bumi Serpong Damai (BSD), Kecamatan Serpong, Tangerang Selatan, Banten, pada Minggu 19 Mei 2024 sekitar pukul 14.09 WIB. Juru Bicara Kementerian Perhubungan, Adita Irawati, mengonfirmasi bahwa pesawat tersebut bukan berasal dari Sekolah Penerbangan Curug. “Itu bukan pesawat dari Sekolah Penerbangan Curug, tapi Indonesia Flying Club,” jelas Adita Irawati saat ...

Read More »

Dinkes DKI : Pelepasan Nyamuk Ber-Wolbachia Tak Gantikan Peran PSN

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta menegaskan bahwa pelepasan nyamuk Aedes aegypti ber-wolbachia tidak akan menggantikan kegiatan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dalam mengendalikan demam berdarah dengue (DBD). “Jadi, kegiatan juru pemantau jentik (jumantik) yang turun melakukan PSN 3M Plus itu akan tetap menjadi program utama dalam pengendalian DBD. Sedangkan teknologi nyamuk mengandung wolbachia merupakan salah satu pelengkap,” kata Kepala Seksi Pengendalian Penyakit ...

Read More »

Inflasi Bawang Merah Tembus 30,75 Persen Pada April 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi bawang merah mencapai 30,75 persen secara month-to-month pada April 2024. Ini memberikan andil sebesar 0,14 persen pada inflasi bulan April yang mencapai 0,25 persen mtm atau 3 persen year-over-year (yoy). Plt Kepala BPS Amalia Adininggar Widyasanti menyebutkan bahwa inflasi bawang merah mencapai level tertinggi selama periode Januari 2021 sampai April 2024. Harga bawang merah ...

Read More »