Ekbis

Bantuan Beras Tahap I Untuk 909 KK Diserahkan Bupati ke Nagari Sumani

BUKITTINGGIPOS.COM, SOLOK – Bupati Solok Gusmal, SE, MM menyalurkan bantuan beras tahap I kepada warga yang terdampak Covid-19 di Nagari Sumani Kecamatan X Koto Singkarak sebanyak 909 KK, Kamis, (07/05/2020) Dalam arahanya Bupati menyampaikan, bantuan itu agar dipergunakan sebaik-baiknya oleh masyarakat kita. Beras ini adalah yang berkualitas baik karena kita sudah melakukan pengecekan ke Gudang Bolog Koto Baru tentang kualitasnya. “Kalau ...

Read More »

20.556 KK Kembali Terima Bantuan Sembako Tahap II

BUKITTINGGIPOS.COM, LIMA PULUH KOTA – Bupati Limapuluh Kota kembali menyalurkan Bantuan untuk Masyarakat kurang mampu terdampak covid-19 Sebelumnya, Bupati menyerahkan paket sembako secara simbolis kepada 20.556 Kepala Kelurga (KK) di Makodim 0306/50 Kota Jalan Raya Sumbar-Riau. Bupati Kabupaten Limapuluh Kota, Rabu (6/5) kemarin, kembali menyalurkan paket sembako kepada 20.556 Kepala Kelurga di Mapolres Limapuluh Kota, Ketinggian, Sarilamak, Kecamatan Harau. Bantuan ...

Read More »

Kapolres Solok Kota Bagikan Rp90 Juta Lebih Zakat Maal Personelnya Pada 201 Mustahiq

BUKITTINGGIPOS.COM, SOLOK KOTA –Kapolres Solok Kota AKBP Ferry Suwandi S.I.K di dampingi Ketua Baznaz Kota Solok AKBP Purn Zaini menyerahkan zakat Maal Personil kepada 201 orang mustahiq zakat yang tersebar di 6 Polsek sejajaran Polres Solok Kota, Rabu (06/05/2020) “Zakat Mal yang kita serahkan hari ini sebanyak Rp.90.450.000,-yang merupakan akumulasi perhitungan kewajiban Zakat Maal Personel Polres Solok Kota dan kita ...

Read More »

Zakat Mal Personil Polres Solok Kota Dibagikan, Polsek Junjung Sirih 15 Mustahiq

BUKITTINGGIPOS.COM, SOLOK – Berbagi di tengah pandemi covid-19, bhakti Polri tiada henti. Seperti yang dilakukan seluruh personil Polres Solok Kota, mereka menyatukan zakat profesi (zakat mal-red) mereka dan dibagikan secara langsung kepada mustahiq di seluruh wilayah hukum Polres Solok Kota. Kapolres Solok Kota AKBP Ferry Suwandi,S.I.K melalui Kabag Sumda Kompol Irwan Zani, S.H membagikan zakat mal personilnya secara simbolis kepada ...

Read More »

Kacabjari Alahan Panjang Serahkan Bantuan Sembako Kejaksaan RI Peduli Covid-19

BUKITTINGGIPOS.COM, SOLOK  —Kepala Cabang Kejaksaan Negeri (Cabjari) Solok di Alahan Panjang Okta Z, SH beserta jajaranya, menggelar kegiatan Bhakti Sosial penyerahan bantuan Paket Sembako bagi warga masyarakat terdampak Corona virus desease 2019 (Covid-19) didaerah berhawa dingin itu, Selasa (5/5). Okta Z, SH kepada media ini di Alahan Panjang Kecamatan Lembah Gumanti Kabupaten Solok mengatakan, bahwa giat ini merupakan Kegiatan Kejaksaan ...

Read More »

Begini Penampakan Pasar Payakumbuh Sejak Ditutup 04 Hingga 10 Mei 2020

BUKITTINGGIPOS.COM, PAYAKUMBUH – Sejak mulai Senin, 4 Mei 2020 hingga 10 Mei 2020 mendatang, Pemko Payakumbuh sengaja menutup Pasar di Kota Payakumbuh untuk mencegah dan memutus rantai penyebaran covid-19. Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah kota Payakumbuh kepada awak media saat video conference, Minggu, 3 Mei 2020. Ikatan Pedagang Pasar Payakumbuh (IP3), akhirnya mengajukan permohonan yang disetujui pengurus dan pedagang kepada ...

Read More »

Kapolres Solok Kota Bagikan Takjil 75 Paket Pada Tukang Ojek

SOLOK KOTA – Puasa pertama di Ramadhan 1441 Hijriah, Polres Solok Kota berbagi berkah. Sore tadi jelang buka puasa Kapolres Solok Kota AKBP Ferry Suwandi, S.I.K membagikan Takjil kepada tukang ojek dan masyarakat sebanyak 75 paket untuk berbuka puasa pada hari Jumat tanggal 24 April 2020 bertempat depan Mako Polres Solok Kota. Kapolres tetap berpesan disela sela pembagian Takjil kepada ...

Read More »

Polsek X Koto Diatas Bantu Warga Kurang Mampu di Nagari Pasilihan dan Tanjung Balik

SOLOK – Jajaran Polri terus berbagi dan berbakti di tengah pandemi penyebaran covid-19 kepada keluarga kurang mampu Untuk mengurangi beban ekonomi mereka yang terdampak akibat covid-19 itu, Kapolsek X Koto Diatas Iptu Hendri SH memberikan bantuan Sembako kepada masyarakat kategori kurang mampu dalam masa ancaman penyebaran Virus Covid- 19 di Nagari Tanjung Balik, Kamis 23/04/2020. Kapolsek X Koto Diatas Iptu ...

Read More »

Pasar Buka Hingga Pukul 16.00 WIB, Pasa Pabukoan Ditiadakan

BUKITTINGGI-Pemerintah Kota Bukittinggi mengeluarkan kebijakan terkait pengaturan operasional pasar dan aktivitas pedagang selama penanganan wabah covid-19 dan sebagai tindak lanjut pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar ( PSBB ) di Sumatera Barat . Diantara kebijakan pengaturan aktivitas pedagang tersebut bahwa seluruh pasar pasar yang ada di Bukittinggi tetap beroperasi namun memiliki persyaratan yang harus dilaksanakan dan dipatuhi. Pasar pasar yang ada ...

Read More »

Gerakan Bhakti Sosial “Polri Peduli Covid-19” Polres Solok Kota Bagi 200 Sembako

SOLOK KOTA – Gerakan Bhakti Sosial” “Polri Peduli Covid-19” terus dilakukan Polres Solok Kota Pembagian sembako secara serentak sebanyak 200 paket sembako dibagikan kepada  masyarakat yang membutuhkan dan berdampak akibat wabah pandemik covid 19 Selain itu juga sebagai upaya untuk menekan kesulitan ekonomi masyarakat ditengah pandemi covid-19, berbagai usaha dilakukan Polres Solok Kota untuk meringankan beban 0ekonomi masyarakat di wilayah ...

Read More »