Author Archives: bukittinggipos

Jumat Berkah Persit Cabang LXIII Dim 0309 Solok Berikan Tali Asih Kepada Warga Kurang Mampu

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LXIII Dim 0309/Solok menggelar Jumat Berkah dengan berbagi kasih, Jumat (12/03/2021). Jumat Berkah Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LXIII Dim 0309/Solok dipimpin langsung Ketua Persit KCK Cabang LXIII, Ny.Indria Reno Triambodo beserta pengurus dan Persit Ranting 2 Koramil 01/Kubung. Dalam kegiatan tersebut, Ny.Indria Reno Triambodo beserta pengurus memberikan bantuan kepada Mudahar ...

Read More »

Selamat Jalan Pak Masriadi Martunus

Selamat Jalan Pak Masriadi Martunus ============================ Oleh : M. Nur Idris Sati Bagindo (Nagari Simawang) Usai sholat jumat tadi dan mengaktifkan HP masuk beberapa pemberitahuan WA Group dari Warga Simawang dan group kuliner Padang Panjang, mengabarkan bahwa pada pukul 11.45 WIB Pak Masriadi Martunus (mantan Bupati Tanah Datar 2000-2005) telah meninggal dunia di RS Gatot Subroto Jakarta. Innalilahiwainailahi rojiun. Saya ...

Read More »

Wahyudi Tamrin Calon Kuat Ketua Umum KONI 50 Kota

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), LIMAPULUH KOTA – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Limapuluh Kota segera memilih ketua umum. Rencananya, pemilihan Ketua Umum KONI tersebut, diselenggarakan pada 17 Maret di Aula Kantor Bupati 50 Kota. Sejumlah kandidat pun bermunculan untuk menjadi orang nomor satu pada organisasi induk olahraga Limapuluh Kota tersebut. Salah satunya, yakni Wahyudi Tamrin. “Insha Allah, kita siap maju,”ucap Wahyudi ...

Read More »

Demi Terciptanya Pembinaan Teritorial, Babinsa Laksanakan Komsos Dengan Petani

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Guna meningkatkan peluang usaha warga di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 09/Gunung Sertu M. bahar, melaksanakan kegiatan pembinaan teritorial dengan melakukan Komsos kepada kelompok tani kopi, di Nagari Koto Gadang Guguak Kecamatan Gunung Talang Kabupaten Solok, Senin (11/01/2021). Dalam komsosnya Sertu Bahar mengatakan sebagai sumber penghasilan masyarakat, kebun kopi selain sebagai pusat produksi juga dapat dimanfaatkan potensinya ...

Read More »

Hari Ini Personil Koramil 06 Singkarak Laksanakan Vaksinasi Covid-19

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Personil Koramil 06/ Kodim 0309/Solok melaksanakan vaksinasi Sinovac Covid-19 tahap pertama di Puskesmas Singkarak Kabupaten Solok, Jumat (12/03/2021). Pelaksanaan Vaksinasi diawali oleh Danramil 06/Singkarak Kapten Chb Endri Budiman Syaputra. Kemudian diikuti personil anggota Komando Rayon Meliter Kecamatan X Koto Singkrak itu. Pelaksanaan Vaksinasi ini dalam rangka guna mendukung program pemerintah Kabupaten Solok untuk pencegahan dari penyebaran ...

Read More »

Dengan Cara Humanis, Babinsa Koramil 05 Tanjung Balik Tegakan Protokol Kesehatan

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Agar terjalin hubungan keakraban antara Babinsa dan Masyarakat di wilayah binaan, Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 05/Tanjung Balik jajaran Kodim 0309/Solok turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan dengan cara Komunikasi Sosial untuk menghimbau masyarakat agar tetap mematuhi Protokol Kesehatan bertempat di Pasar Tradisional Tanjung Balik Kecamatan X Koto Diatas Kabupaten Solok, Jumat (12/03/2021). Bintara Tinggi ...

Read More »

Personil Koramil 10 Lembah Gumanti Laksanakan Vaksin di Puskesmas Alahan Panjang

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Koramil 10/Lembah Gumanti Kodim 0309/Solok melaksanakan vaksinasi sinovak Covid-19 tahap pertama di Puskesmas Alahan Panjang, Kecamatan Lembah Gumanti, Kabupaten Solok, Kamis (11/3/21). Pelaksanaan vaksinasi ini dalam rangka guna mendukung program pemerintah untuk pencegahan dari penyebaran Covid-19 serta untuk meningkatkan imunisasi tubuh bagi seluruh TNI-AD. Danramil 10/Lembah Gumanti Kapten Chb Indra Gunawan mengatakan bahwa dirinya menyambut baik ...

Read More »

Dalam Rangka Jumat Sehat, Kodim 0309 Solok Gelar Senam Bersama

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Komando distrik militer (Kodim) 0309/Solok menggelar senam bersama Persatuan istri prajurit (Persit) Kartika Candra Kirana (KCK) Cabang LXIII Dim 0309 serta perwakilan anggota BPBD Kota Solok dan BRI Cabang Solok. Senam bersama bertujuan untuk memelihara kebugaran tubuh dan memberi refreshing dari tuntutan tugas sehari-hari baik personel Kodim maupun keluarganya. Senam bersama Personil Kodim dan Persit KCK ...

Read More »

Datangi Sekolah di Wilayah Binaan Babinsa Ingatkan Siswa Patuhi Prokes

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Dalam rangka mencegah semakin mewabahnya Virus Corona di masa New Normal, Personil Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 08/Bukit Sundi jajaran Kodim 0309/Solok Sertu Yunianto beserta 3 orang anggota turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan dengan memberikan himbauan kepada anak pelajar yang melaksanakan proses belajar mengajar (PBM) di Sekolah untuk tetap melaksanakan Disiplin ...

Read More »

Hari Ini Personil Koramil 04 Payung Sekaki Laksanakan Vaksinasi

BUKITTINGGIPOS.COM (BPC), SOLOK – Personil Koramil 04/Payung Sekaki Kodim 0309/Solok melaksanakan vaksinasi Sinovac Covid-19 tahap pertama di Puskesmas Payung Sekaki Kabupaten Solok, Rabu (10/03/2021). Pelaksanaan Vaksinasi diawali oleh Danramil 04/Payung Sekaki Letda Inf Ahmad Guntur. Kemudian diikuti 16 personil anggota Komando Rayon Meliter Kecamatan Payug Sekaki itu. Pelaksanaan Vaksinasi ini dalam rangka guna mendukung program pemerintah untuk pencegahan dari penyebaran ...

Read More »